Page Nav

HIDE

Grid

GRID_STYLE

Pages

Classic Header

{fbt_classic_header}

Header Ad

Breaking News

latest

Anggota TNI di Wilayah Bone Lakasanakan Kegiatan Sepeda Santai

BONE, Suaratipikor.com  - Komandan Kodim 1407/Bone Letkol Inf. Mustamin dan Kasrem 141/Tp Letkol Inf. Bobbie Triyantho bersama Dansat/Kaba...


BONE, Suaratipikor.com - Komandan Kodim 1407/Bone Letkol Inf. Mustamin dan Kasrem 141/Tp Letkol Inf. Bobbie Triyantho bersama Dansat/Kabalak serta prajurit yang ada diwilayah Bone, mengikuti kegiatan sepeda santai dalam kegiatan rutin untuk menjaga kebugaran tubuh. Jum’at (06/09).
Dandim 1407/Bone Letkol Inf. Mustamin mengatakan, disaat usai pelaksanaan kegiatan sepeda santai bersama, bahwa kegiatan sepeda santai bersama ini merupakan momen yang baik dan penting dilakukan untuk membina fisik dan terutama untuk menjaga kesehatan prajurit. “Ini waktu tepat bagi kita untuk menjaga kesehatan tubuh kita agar tetap sehat. Kalau bersepeda sendiri mungkin ada rasa malas, tapi kalau dilaksanakan cara bersama-sama pasit semangat sehingga  rasa malas, capek tidak akan terasa, 

Lanjut, selain untuk menjaga kesehatan, juga sebagai ajang untuk menjalain silaturahmi ataupun keakraban dengan sesama anggota TNI dilingkungan Korem 141/Tp dan Kodim 1407/Bone serta Balak Rem 141/Tp.” jelasnya.

Kegiatan dilakukan dengan mengambil titik Star di Makorem 141/Tp menuju jalan  Kawerang, belok kiri jalan M. Tahmrin, jalan Vetran ,jalan Wajo, masuk jalan kebandara Udara Bone Desa Mappalo Ulaweng, Kecamatan Awangpone,  melintasi Kec. Awangpone istrihat di Koramil1407- 06/Awangpone, kembali melawati, kel. Panyula Kec. Tanete Riattang Timur, tembus Jalan. M. Thamrin dan jalan Kawerang finis di Makorem 141/Tp dengan jarak tempuh kurang lehih 35 KM. (*)

Laporan : Serka Salama,
Editor : M.Rusdi, DM.

Tidak ada komentar